OGAN ILIR. Ifodesanasional.id -Sebnyak 2410 Relawan Pemadam Kebakaran Kabupaten Ogan Ilir dikukuhkan. Kegiatan dirangkum dalam Apel Gelar Pasukan dan Pengukuhan Relawan Pemadam Kebakaran diLapangan KPT Tanjung Senai, Indralaya. Jumat (2/5/2024).
Kepala. Dinas. pemadam. Kebakaran Kabupaten Ogan Ilir Sumarto SH Msi kepada awak media mengatakan, Relawan Kebakaran dibentuk dalam rangka untuk memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat dalam menanggulangi kebakaran.
"Relawan kebakaran dibentuk sebagai upaya pertolongan pertama pada. Semua kejadian termasuk kebakaran. Dengan demikian pelayanan kepada. masyarakat dapat tetap terpenuhi, "katanya.
Sunarto menambah, Dinas Dekat dalam hal ini mempunyai 10 personil Relawan Kebakaran disetiap desa. Dengan peralatan pompa portabel dan peralatan konvensional di masyarakat, "katanya.
Untuk rekrutmen relawan itu plur Kepala Desa yang menentukan karena kami berpandangan Kepala Desa lebih tahu yang dibutuhkan didesanya. Salah satu persyaratan untuk menjadi relawan adalah usia produktif.
Relawan Kebakaran mendapat honor Rp600.000 dibayarkan triwulan(@Rp200.000) langsung ke rekening, selain itu akan mendapatkan asuransi BPJS.
Sementara Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar mengatakan,
"Relawan Kebakaran (Renkar) di Ogan Ilir adalah Rekan terbanyak di Indonesia. Maka itu apa yang kita lakukan hari ini berdampak baik bagi Kabupaten OI dan provinsi Sumsel juga RI. Rekan OI ini juga oleh Pemda mendapat cover BPJS ketenagakerjaan, " katanya.
Kegiatan apel juga diisi dengan simulasi pemadaman baik menggunakan peralatan tradisional juga dengan apar. Tak hanya 10 peserta apel dari Renkar., Bupati juga turut memadamkan api yang berkobar dakam drum.
Kemudian acara. di isi sesi pose. bersama Bupati OI Panca. Wijaya Akbar dan Peserta Renkar dari 16 Kecamatan.(Gheka)
Post a Comment for "2410 Relawan Pemadam Kebakaran Kabupaten Ogan Ilir Dikukuhkan"